KEHAMPAAN dan KEBAHAGIAN

KEHAMPAAN dan KEBAHAGIAN

Pernah merasa hampa kosong kecewa, marah-marah, ingin marah tapi tidak berani, keinginan yang tidak tercapai, atau keinginan yang tercapai tetapi akhirnya yaa begitul ajaa rasanya tetap hampa, dan lain-lain. Yaa walaupun anda berusaha mati-matian meraih cita-cita yang selama ini anda idam-idamkan dan hari yang ditentukan akhirnya anda meraih cita-cita anda entah suami/ istri yang selama ini anda impikan, entah jabatan yang selama ini anda harapkan, entah menyelesaikan kuliah S1, S2 dan S3. Tetapi ternyata setelah beberapa hari ternyata perasaan bahagia tersebut berlalu juga anda kembali merasakan yaaa hanya seperti itu thoo…..tak kirain perasaan senang ini bertahan selamanya.
Tentu para pembaca yang budiman pernah mengalami salah satu atau salah dua atau bahkan salah empat dari peristwa tersebut di atas, Anda juga pernah mengejar kesenangan tertentu tetapi yang didapat ternyata tidak seperti yang dibayangkan alias mengecewakan, akhirnya anda jadi bingung sebenarnya apa yang terjadi dengan diriku yaa kok begini kok gak begitu, kalau anda mau mencari itu bagus sekali tetapi kalau tidakpun yaaa gak ada yang dirugikan kecuali diri sendiri, artikel ini hanya secuil kue yang menghapus rasa dahaga anda tentang MISTERI KEHIDUPAN ini.
Ternyata semua berakhir sama kalau anda mau jujur kalau tidak yaa teruskan cara hidup anda, ehhh ternyata berakhir sama saja yaitu menuju KEHAMPAAN rasanya hampir seperti itu karena ITULAH KATA yang PALING TEPAT UNTUK MENGGAMBARKANNYA, maaf penulis tidak mempunyai kata-kata yang tepat menggambarkan perasaan ini, yaa betul semua sedang menuju ke KEHAMPAAN, apa artinya ini sebenarnya, apakah terus hidup ini tidak boleh mempunyai cita-cita yang tinggi mas? Tentu saja boleh-boleh saja dan harus karena selama masih di dunia kita harus selalu berkarya, mencipta, bekerja tanpa henti sampai ajal menjemput. Sebelum acara ini menjadi beretele-tele begini ceritanya kenapa semua menuju perasaan hampa.
Sebelum semua tercipta apa yang ada? Hayoo anda yang mengaku punya agama yang sahih. Yaa benar yang ada adalah TUHAN, ALLAH, yaa sebelum semua ada yang ada adalah KEHAMPAAN atau TUHAN, seolah-olah TUHAN ingin bicara pada semua manusia bahwa inilah AKU ADA DI SINI, mengapa engkau mencari pengalaman-pengalaman yang itu tetapi bukan AKU (TUHAN) yaa betul sekali jika anda merasakan KEHAMPAAN entah dari sebab apapun sebenarnya anda sedang dekat dengan TUHAN jangan takut, atau panic jika anda takut atua panik justru perasaan ini akan semakin menjadi-jadi. Biasanya orang-orang ingin berlari menghindari perasaan ini entah dengan jalan mencari hiburan. Tetapi yang di dapat adalah sama saja berulang-ulang ini terjadi pada saya akhirnya saya mengerti juga sehingga terciptalah artikel ini. SELAMAT MENJALANI HIDUP INI TEMANKU SEMUA.
SEMOGA SEMUA MAKHLUK BERBAHAGIA, AMIN.

No comments:

Post a Comment